Karena dengan menentukan job evaluation secara tepat, organisasi dapat mencapai keadilan internal, meningkatkan kinerja, dan merencanakan pengembangan sumber daya manusia yang efektif. Ini memberikan landasan yang kokoh bagi manajemen sumber daya manusia yang berkelanjutan dan sukses.
Dalam memahami konsep Job evaluation yang tepat, anda akan mempelajari faktor-faktor penting dalam evaluasi pekerjaan, bagaimana setiap faktor mempengaruhi hasil evaluasi, dan bagaimana mempersiapkan evaluasi pekerjaan. Anda juga akan mendapatkan kesempatan untuk menerapkan Job evaluation dan belajar dari contoh dan studi kasus nyata.
Dengan mengimplementasikan Job evaluation ada beberapa Keunggulannya mulai dari
1. Sistematis dan Terstruktur
2. Fokus pada Nilai yang Mendasar
3. Rentang Pengukuran yang Luas
4. Fleksibilitas dalam Penilaian
5. Memperhitungkan Perkembangan Bisnis
6. Basis Data yang Kuat
7. Mendukung Pengambilan Keputusan Strategis
8. Umpan Balik yang Jelas.
Jadi, jangan lewatkan kesempatan ini untuk meningkatkan keterampilan evaluasi pekerjaan Anda!
Hay Method adalah metode evaluasi pekerjaan yang telah terbukti efektif dan banyak digunakan oleh perusahaan-perusahaan besar di seluruh dunia. Dengan mengikuti program kali ini, Anda akan mendapatkan pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan untuk melakukan evaluasi pekerjaan dengan lebih efektif dan efisien.
– Overview Job Evaluation and Job Satisfaction
– Understanding Various method of Job Evaluation
– Examine and develop customized Job Evaluation Tools
– Preparation of Job Evaluation
– Applying Job Evaluation Method
– Grade Structure Guidlines
– Implementation Framework and Stages
– Communicating the results
– Challenges in Job Evaluation Implementation
– Examples & Case Study
⛔Isilah Form Dengan Benar! ⛔
Isilah Nama Lengkap Bukan Nama Panggilan! dan Tulis No Whatsapp Aktif Anda. Karena Link zoom akan dibagikan Di Whatsap H-2